Artikel Informasi Kandungan Gizi Nutrisi Buah, Sayuran, Makan, Minuman

Tuesday, August 26, 2014

Kandungan Gizi Nutrisi Pisang Ambon & Manfaatnya

Kandungan Gizi Nutrisi Pisang Ambon & Manfaatnya - Pisang ambon memiliki ciri-ciri warna hijau sehingga sering disebut pisang hijau, bentungnya sedikit memanjang dan cukup mudah ditemukan di pasaran. Kandungan gizi nutrisi pisang ambon dalam 100 gram di antaranya: kalori 99 kkal, protein 1.2 gr, lemak 0.2 gr, karbohidrat 26 gr, kalsium 8 mg, zat besi .5 mg, fosfor 28 mg, vitamin A 146 SI, vitamin B1 0.08 mg, vitamin C 3 mg, air 72 gr. Selain memiliki banyak kandungan gizi nutrisi pisang ambon kaya manfaatnya bagi kesehatan tubuh.

Kandungan Gizi Nutrisi Pisang Ambon & Manfaatnya
Kandungan Gizi Nutrisi Pisang Ambon & Manfaatnya

Berikut beberapa manfaat pisang ambon bagi kesehatan:

Menjaga kesehatan pencernaan
Pisang ambon juga memiliki kandungan gizi berupa serat yang secara ilmiah membantu kinerja saluran pencernaan. Surat di dalam saluran pencernaan bisa berfungsi sebagai element yang membantu proses dalam mereabsorbsi juga sekresi air agar makanan mudah dicerna dan sisa makanan yang akan dibuang dari tubuh berupa feses tidak keras.

Sebagai anti nyeri
Pisang ambon bisa dimanfaatkan sebagai anti nyeri herbal. Dia bisa membantu mengurangi rasa nyeri ringan seperti pada nyeri sendi atau gejala pusing ringan.

Sumber energi
Kandungan gizi nutrisi pisang ambon khususnya kandungan kalori sebesar 99 kkal cukup untuk memberi tambahan kalori yang dibutuhkan oleh tubuh dalam melakukan proses metabolisme. Meskipun jumlahnya tidak terlalu besar kalori di dalam pisang ambon bisa dijadikan alternatif disaat kita sedang kelaparan.

Menjaga kesehatan mata
Kandungan vitamin A ada pisang ambon tugas memiliki manfaat bagi kesehatan mata. Vitamin A bekerja dengan cara meningkatkan kerja dari retina mata, dimana regina fungsinya cukup vital karena sebagai penerima cahaya dan bayangan dari objek yang kita lihat.

Itulah beberapa kandungan gizi nutrisi pisang ambon dan manfaatnya bagi kesehatan. Kandungan Gizi Nutrisi Coklat Hitam & Manfaatnya

Kandungan Gizi Nutrisi Pisang Ambon & Manfaatnya Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Admin

0 comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.